
Dalam rangka menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat selama libur Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Personel Babinsa Koramil 1306-04/Dolo Barat Pos Pengamanan (Pos Pam) Dolo Operasi Ketupat 2025 melaksanakan pengaturan lalu lintas dan patroli ke pasar Bobo bertempat...